Selamat Datang di Penerimaan Santri Baru (PSB) Online Pondok Pesantren Asshiddiqiyah 2 Tangerang
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Informasi Penerimaan Santri Baru Pondok Pesantren Asshiddiqiyah 2 Tangerang.
Awal semester genap adalah waktu pembukaan Penerimaan Santri Baru (PSB) Pondok Pesantren Asshiddiqiyah 2 Tangerang. Pondok Pesantren Asshiddiqiyah 2 Tangerang menerima pendaftaran santri dari tingkat dasar hingga tingkat tinggi. Setelah launching di tanggal 16 Januari 2024, Pendaftaran Santri Baru (PSB) Pondok Pesantren Asshiddiqiyah 2 Tangerang resmi di buka.
Pada tahun ini, sebab situasi yang masih berada dalam pandemi semua proses pendaftaran, tes dan daftar ulang santri Pondok Pesantren Asshiddiqiyah 2 Tangerang dilakukan secara daring.
Calon santri yang telah mendaftar mengikuti tes berupa:
-Tes Materi Kepesantrenan Online
-Tes Tahfidzul Qur'an Online (untuk Calon Santri yang memilih program Tahfidzul Qur’an)
Tes Masuk Dilaksanakan pada:
Setiap Hari Sabtu dan Ahad
Pukul 09.00 - 16.00
Diumumkan Via Telpon paling Lambat 2 Hari setelah Tes Dilaksanakan
Dilaksanakan Mulai dari Hari Calon Santri Dinyatakan Lulus Tes Masuk sampai Tanggal 06 Juli 2024.
10 Juli 2024
11– 13 Juli 2024
- PEMBAYARAN DAFTAR ULANG ATAU PELUNASAN BIAYA SANTRI BARU DAPAT DILAKUKAN SECARA ONLINE ATAU TRANSFER DENGAN MENGIKUTI PANDUAN DAN ARAHAN YANG DITETAPKAN OLEH PANITIA PSB KE REKENING: NOMOR REKENING BANK DKI 722 0900 0149 ATAS NAMA PSB PONPES ASSHIDDIQIYAH 2
- BIAYA ADMINISTRASI YANG SUDAH DIBAYARKAN TIDAK DAPAT DITARIK KEMBALI DENGAN ALASAN APAPUN
Narahubung:
+62 852-1557-5981
Ust. Syaikhuna, S.PD
© Copyright 2021 Asshiddiqiyah 2 Tangerang